Blogroll









RSS


CMS kepanjangan dari Content Management System. CMS merupakan sebuah aplikasi web atau software web yang tujuannya untuk memudahkan dalam pengelolaan (upload,edit,menambahkan,dll) konten dalam sebuah website/blog/aplikasi web tanpa harus dibekali pengetahuan tentang hal-hal yang bersifat teknis tanpa harus memiliki pengetahuan tentang bahasa pemrograman web.
Sehingga dengan adanya CMS ini, orang awam pun dapat membuat sebuah website yang langsung jadi dan pengguna tinggal mengelola isi konten website tersebut tanpa campur tangan dari pihak webmaster. Di dalam CMS, manajemen file-file juga sangat terstruktur, setiap elemen antara isi dan tampilan desain terpisah.
Fleksibilas sebuah CMS, membuat CMS ini banyak dikembangkan oleh pihak-pihak lain, apalagi jika CMS yang memiliki kemajuan sangat pesat dan terus mengalami perubahan atau update sistem secara berkala. Hal ini lah yang membuat banyak developer-developer memilih mengembangkan aplikasi CMS ini daripada membuat sebuah aplikasi web yang baru.

CMS dapat digunakan untuk membuat berbagai jenis website seperti :
  • Website perusahaan, bisnis, organisasi atau komunitas.
  • Portal
  • Galeri foto
  • Aplikasi E-Commerce / Toko Online
  • Mengelola website pribadi / blog.
  • Dan lain-lain .
Dalam dunia blogging, CMS adalah salah satu andalan untuk membangun sebuah website ataupun blog, yang mana notabene blogger tidak semuanya mengerti akan membuat website dari nol, tetapi hanya tahu cara menulis dan posting. Oleh karena itulah, kehadiran CMS ini sangat bermanfaat sekali.


Berikut 5 CMS Terkenal yang sering digunakan oleh pengelolah web :

1. Jomla
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhpu0uX64UuG-2KjvawqpmkQ4k5pZiA8snVFHUus4-AWL4iU3yVLM7idDdfLiZv6DPAkKjntRakvGSuxs5oyKeg7myTFIlimu_X6H4onuxsbbEXRAlGnbMcxUdSkopIYPfJ4KuIN57SxDI/s1600/CMS-Joomla.jpg
Add caption
Joomla merupakan alah satu CMS open source yang sangat terkenal dan mudah digunakan. joomla menggunkan bahasa php dan basis data mysql.

2. Drupal

Drupal

Drupal merupakan CMS terbaik setelah wordpress dan joomla, Drupal merupakan CMS open source selain joomla, dibawah lisensi GPL. Drupal dirawat dan dikembangkan oleh para komunitas Drupal di seluruh dunia. Drual merupakan CMS yang relatif lengkap dibanding joomla, karena memiliki banyak menu-menu

3. wordPress
CMS Wordpress



WordPress salah satu CMS opersource yang paling digemari di dunia, biasanya digunakan untuk mesin blog(blog engine). wordpress menggunakan bahasa pemrograman php dan database mysql. WordPress termasuk cms yang user frienly dibandingkan dengan joolam dan drupal.



4. Silverstripe

SilverStripe
SilverStripe adalah CMS mempunyai fitur lengkap. CMS ini dibangun memggunakan bahasa pemrograman php dan database Sapphire . SilverStripe mempunyai bnyak pendukung aplikasi dan dapat membantu para pengembang untuk lebih berkarya.

5. AURA

Aura

Aura adalah CMS hasil karya anak bangsa yang berbasis PHP 4 & MySQL berlisensi GPL (General Public License).

Tidak hanya 5 CMS di atas saja tetapi masih banyak CMS lainnya yang juga sering di gunakan oleh banyak orang.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.